Digitalisasi telah merambah ke segala sendi kehidupan masyarakat. Sebagai generasi yang terlahir dalam dunia digital (digital native), ketrampilan komunikasi (digital) dan ekspresi (digital) siswa tentu harus dioptimalkan. Seni Digital & Media adalah salah satu pilihan jurusan/bidang yang akan ditekuni siswa …